Cara Mengobati Diare - Diare mungkin akan sangat merepotkan bagi Anda yang full aktif bekerja pada siang ataupun malam, karenanya harus bolak-balik kamar mandi, perut mual, dan lain-lain lah yang pasti anda juga sudah paham bagaimana rasanya ketika diare :D hal itu tentu anakn sangat tidak mengenakkan dan mengganggu aktifitas kita, karena badan pun juga akan terasa lemas. Penyebab diare biasanya karena makanan yang pedas, gorengan, pergantian musim juga mempengaruhi terjadinya diare. Ternyata diare juga terdapat beberapa macam yaitu diare akut dan diare kronik.
Diare akut disebabkan karena infeksi, keracunan, alergi, reaksi obat-obatan juga faktor psikis. Sedangkan diare kronik umumnya disebabkan karena penyakit-penyakit non-efektif pada saluran cena seperti pancreatitis, usus besar dan lain sebagainya. Namun bagi Anda yang terserang diare dan ingin mengobatinya dengan obat herbal tanpa obat, maka baca dan ikuti tips menyembuhkan diare secara tradisional pada artikel ini.
Cara Mengobati Diare
- Minum oralit
Oralit yang dikenal dengan larutan garam dan elektrolit ini ampuh untuk menekan frekuensi buang air besar yang tak wajar. - Daun jambu biji
Caranya : Ambil beberapa lembar daun jambu biji muda cuci bersih lalu konsumsilah, ini bermanfaat untuk mengurangi rasa mulas pada perut. - Air putih
Minum air putih yang banyak bisa membantu mempercepat keluarnya bakteri yang ada dalam tubuh dan membantu memulihkan tubuh akibat kekurangan cairan. - Daun teh
Caranya : Seduh teh sebanyak ½ gelas dengan air panas hingga menjadi 1 gelas lalu tambahkan garam 1 sdt, minum setelah airnya menjadi hangat. - Pisang klemasCaranya : Bakar pisang klemas mentah yang masih berkulit sebanyak 1 sisir, setelah matang buang kulitnya lalu konsumsi,ini bermanfaat untuk memadatkan kotoran yang encer.
- Kunyit
Caranya: Parut kunyit sebanyak 4 ruas jari lalu seduh dengan air panas sebanyak ½ gelas lalu aduk dan tutup, bisa di tambah gula jawa secukupnya diamkan selam 15 menit lalu minumlah, ini bermanfaat untuk melancarkan pencernaan agar kembali normal. - Minum cuka apel
Minum cuka apel ( apple cider vinegar ) yang dicampur dengan jus atau air. Pakai sekurang-kurangnya 2 sendok makan cuka apel dan ulangilah hingga tanda-tanda diare menghilang.
.
0 Response to "CARA MENGOBATI DIARE"
Posting Komentar